Bagi wanita waspadai munculnya
kanker payudara sebab jumlah penderitanya semakin meningkat dan angka kejadiannya cukup tinggi. Faktanya
kanker payudara lebih banyak justru terjadi kepada orang yang keluarganya tidak memiliki riwayat kanker. Jadi bila Anda seorang wanita, Anda harus mewaspadai terjadinya kanker payudara dengan melakukan tindakan sebagai berikut :
- Untuk mengetahui perubahan yang terjadi pada payudara perlu dilakukan tindakan SADARI secara rutin. Sadari ini sebaiknya dilakukan beberapa hari setelah menstruasi, sebab saat itu kondisi sudah tidak keras, membesar dan sakit.
Kenali Keluhan
- Bila sering melakukan pemeriksaan, maka akan segera diketahui bila terjadi rasa nyeri, seperti: asanya benjolan, rasa nyeri, keluarnya cairan dari puting di luar waktu menyusui.
Konsultasi ke tempat pelayanan kesehatan terdekat
- Bila terjadi, konsultasikan masalah payudara ke pelayanan kesehatan, jangan langsung ke dukun atau ke alternatif lainnya. Dengan begitu, dokter bisa melakukan tindakan selanjutnya secara tepat.
Title : Waspada Kanker Payudara
Description : Bagi wanita waspadai munculnya kanker payudara sebab jumlah penderitanya semakin meningkat dan angka kejadiannya cukup tinggi. Faktanya kan...